
Waduk Sangiran Ngawi, Pesona Hamparan Waduk yang Luas dan Indah
Waduk Sangiran atau Bendungan Sangiran menjadi salah satu destinasi wisata pilihan warga Ngawi dan sekitarnya. Objek wisata alam yang menawan dan memiliki daya tarik tersendiri. Wisata alam ini memberikan pemandangan waduk yang indah dan asri. Menyajikan pesona hamparan waduk yang luas dan indah. waduk sangiran. google maps. sumber : Eko Sujoko Bendungan di Kabupaten Ngawi…